Dec 2, 2014

4 Karakter Manusia

Al Kholil Ibnu Ahmad rahimahullah pernah mengatakan
"Orang menurut karakternya itu terbagi menjadi empat, yaitu :
  1. Seorang yang tahu bahwa ia tahu maka ia adalah orang yang alim maka bertanyalah kepadanya.
  2. Seorang yang tahu dan dirinya tidak tahu bahwa sesungguhnya dirinya tahu maka orang tersebut adalah orang lupa, maka ingatkanlah.
  3. Seorang yang tidak tahu dan  dirinya tahu bahwa sesungguhnya dirinya tidak tahu maka itulah orang yang meminta bimbingan maka bimbinglah dia.
  4. Seorang yang tidak tahu dan ia tidak tahu bahwa dirinya tidak tahu itulah orang bodoh maka jauhilah."
Semoga menjadi pribadi yang lebih baik
Semoga jadi pejuang yang kuat mental




shared at WhatsApp family ODOJ1550
re-shared at lovelyboutcrazy.blogspot.com by Vee

No comments:

Post a Comment